Rabu, 21 November 2012

.: JAVA - Swing & Awt :.

Java Logo.svg
Selamat datang ke bali di Jagakarsa network. Pada kesempatan kali ini kita akan membahas mengenai, Apa itu SWING dan AWT pada Pemograman Java. Sedikit banyak silahkan di simak informasinya.

Java adalah bahasa pemrograman yang dapat dijalankan di berbagai komputer termasuk telepon genggam. Bahasa ini awalnya dibuat oleh James Gosling saat masih bergabung di Sun Microsystems saat ini merupakan bagian dari Oracle dan dirilis tahun 1995. Bahasa ini banyak mengadopsi sintaksis yang terdapat pada C dan C++ namun dengan sintaksis model objek yang lebih sederhana serta dukungan rutin-rutin aras bawah yang minimal. Aplikasi-aplikasi berbasis java umumnya dikompilasi ke dalam p-code (bytecode) dan dapat dijalankan pada berbagai Mesin Virtual Java (JVM). Java merupakan bahasa pemrograman yang bersifat umum/non-spesifik (general purpose), dan secara khusus didisain untuk memanfaatkan dependensi implementasi seminimal mungkin. Karena fungsionalitasnya yang memungkinkan aplikasi java mampu berjalan di beberapa platform sistem operasi yang berbeda, java dikenal pula dengan slogannya, "Tulis sekali, jalankan di mana pun". Saat ini java merupakan bahasa pemrograman yang paling populer digunakan, dan secara luas dimanfaatkan dalam pengembangan berbagai jenis perangkat lunak aplikasi ataupun aplikasi berbasis web.

Selasa, 23 Oktober 2012

.: STRUKTUR NAVIGASI :.


Gambar 1 : Stuktur Navigasi

Selamat datang kembali di JagakarsaNetwork. Kali ini kita akan membahas mengenai Struktur Navigasi kita akan kupas tuntas mulai dari Pengertian-Nya, Jenis - jenisnya dan masih banyak lagi.
Maka dari itu, silahkan di dibaca dengan seksama.

1. Pengertian Struktur Navigasi
Struktur navigasi adalah urutan alur informasi dari suatu aplikasi multimedia. Dengan menggunakan struktur navigasi yang tepat maka suatu aplikasi multimedia mempunyai suatu pedoman dan arah informasi yang jelas. 

2. Jenis Struktur Navigasi
Dalam pembuatan aplikasi multimedia terdapat empat macam bentuk dasar struktur navigasi yang digunakan, yaitu : Struktur Navigasi Linear, Struktur Navigasi Non Linear, Struktur Navigasi Hierarchi, dan Struktur Navigasi Composite. 

Senin, 22 Oktober 2012

.: STORYBOARD :.

Selamat datang kembali di Jagakarsa Network. Pada kesempatan kali ini kita akan membahas mengenai Story Board ? Apa itu Story Board ?
Mengenai pertanyaan di atas disini kita akan membahasa mengenai Story Board. 

                                                                    1. Pengertian
Gambar 1 : Story Board
Storyboard adalah penyelenggara grafis dalam bentuk ilustrasi atau gambar yang ditampilkan secara berurutan untuk tujuan pra-memvisualisasikan sebuah film , animasi , gerak grafis atau media interaktif urutan.
Proses storyboard, dalam bentuk yang dikenal saat, dikembangkan di Walt Disney Studio selama awal 1930-an, setelah beberapa tahun proses serupa yang digunakan di Walt Disney dan lainnya studio animasi .

.: PROFESI DI BIDANG TEKNOLOGI INFORMASI :.

Selamat datang di Jagakarsa Network
Perkenalkan saya Dery Mardiana Sholeh salah satu mahasiswa di Universitas Tama Jagakarsa. dengan di buatnya blog ini saya bertujuan untuk berbagi informasi mengenai 20 Pekerjaan di Bidan Informasi Teknologi dan Komunikasi. juga untuk menyelesaikan Tugas Mata Kuliah Interaksi Manusia dan Komputer.
Maka dari itu silahkan di simak mengenai apa saja sih pekerjan di Bidang ICT :


1. System Analist
orang yang bertugas menganalisa sistem yang akan diimplementasikan, mulai dari menganalisa sistem yang ada, tentang kelebihan dan kekurangannya, sampai studi kelayakan dan desain sistem yang akan dikembangkan.




2. Programmer:
orang yang bertugas mengimplementasikan rancangan sistem analis yaitu membuat program (baik aplikasi maupun sistem operasi) sesuai sistem yang dianalisa sebelumnya.